Kamis, 25 Maret 2010

FENOMENA HOTSPOT

MultiMEDIA-tbh : Berbicara soal hotspot, terlebih dahulu kita harus paham apa hotspot itu? Karena masih banyak orang yang bertanya-tanya, bahkan sebagian mahasiswa ada yang belum paham soal hotspot yang kini sebenarnya sudah menjadi fenomena.Hotspot merupakan sebuah wilayah terbatas (coverage area) yang dilayani oleh satu atau sekumpulan access point. Access point adalah sebuah signal penghubung yang mengoneksikan point satu dengan point lain. Umumnya access point digunakan tidak dimodifikasi antenanya sehingga kemampuannya memang dibatasi hanya untuk ruangan atau kawasan tertentu saja. Dan biasanya wilayah hotspot berada di tempat-tempat umum, seperti di bandara, kafe, mal, rumah sakit, stasiun KA maupun tempat-tempat pendidikan (Onno W. Purbo: 2006).

HACKER DAN CRACKER

MultiMEDIA-tbh :
Sejarah Hacker dan Cracker
Hacker muncul pada awal tahun 1960-an diantara para anggota organisasi mahasiswa Tech Model Railroad Club di Laboratorium Kecerdasan Artifisial Massachusetts Institute of Technology (MIT). Kelompok mahasiswa tersebut merupakan salah satu perintis perkembangan teknologi komputer dan mereka beroperasi dengan sejumlah komputer mainframe.

Senin, 22 Maret 2010

PERBEDAAN LAPTOP & NOTEBOOK

MultiMEDIA-tbh : Apa sih beda antara laptop dan notebook? Ini adalah pertanyaan kecil yang sering dilontarkan dan membuat bingung. Laptop atau notebook sendiri sebenarnya adalah varian dari Portable PC untuk menyebut komputer yang dapat dibawa-bawa, seperti juga varian lain, pocket PC.

Minggu, 14 Februari 2010

TIPS MENGHINDARI PENCURIAN CHIPS POKER DI WARNET


MultiMEDIA-tbh :Dari sekian banyak game online poker yang paling menarik adalah Texas Holdem Poker yang di buat Oleh Zynga karena mungkin dari tampilan visual flash player yang baik dan dapat diakses atau dimainkan melalui beberapa situs pertemanan.

Dan saat ini Texas Holdem Poker oleh Zynga dapat dimainkan dari 6 jenis situs pertemanan yaitu Facebook,Tagged,Hi5,Bebo,My Space,My Yahoo. Namun diantara situs pertemanan yang dipilih pada umumnya banyak memilih Facebook karena memilki beberapa kelebihan walupun sebenarnya Texas Holdem Poker lebih baik diakses melalui My Yahoo bila seseorang telah memilki account Yahoo secara otomatis dapat memainkan permainan secara lebih mudah.

Rabu, 10 Februari 2010

Fenomena POKER

Khususnya Tembilahan Kota (1000 Parit)













MultiMEDIA-tbh :
Flush !!!
Straight…!!!…Chips. Istilah-istilah ini kadak lagi milik para gamblers profesional yang ‘nongkrong’ di Las Vegas atau di kasino-kasino elit…Istilah dalam dunia perjudian yang biasa di gunakan pada permainan poker dan sebangsanya ini mulai menyebar luas ke masyarakat. Tapi yang anehnya saya bukan mendengar kata-kata ini di tempat perjudian elit atau kasino (Setahu ulun di Indonesia kadak ada kasino heee…???)..namun pada tempat umum, tempat orang mencari pengetahuan melalui internet…apalagi kalau bukan WARNET warung internet..(bubuhannya kedai kopi ma warung bang YANI (wadah nongkrong bagiannya tengah malam heee..) plus nasi uduk di M. Boya atau sekitarnya hmm??)..

Jumat, 01 Januari 2010

Pengenalan Blog

MultiMEDIA-tbh : Blog merupakan singkatan dari "web log" adalah bentuk aplikasi web yang menyerupai tulisan-tulisan (yang dimuat sebagai posting) pada sebuah halaman web umum. Tulisan-tulisan ini seringkali dimuat dalam urut terbalik (isi terbaru dahulu baru kemudian diikuti isi yang lebih lama), meskipun tidak selamanya demikian. Situs web seperti ini biasanya dapat diakses oleh semua pengguna internet sesuai dengan topik dan tujuan dari si pengguna blog tersebut.